Seorang tahanan kasus narkoba menikah di Rumah Tahanan (Rutan) Polres Mojokerto Kota, Jawa Timur, Selasa (24/5/2022). Meski berstatus tahanan narkoba, AG, pria 28 tahun asal Kecamatan Gedeg tersebut tetap menikahi gadis pujaannya IR (27) asal Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto. Keluarga…