Pelatih Timnas Rusia, Valeri Karpin merasa sedih atas keputusan FIFA melarang timnas Rusia bermain di playoff Piala Dunia. Dengan demikian, harapan para pemain Rusia untuk tampil di Piala Dunia resmi terkubur. Pelatih kepala Valeri Karpin mengungkapkan pandangannya terkait keputusan FIFA…